Mengapa Kucing Suka Mendengkur??
Jika kita punya binatang peliharaan kucing,,maka amatilah kalau kucing sedang tidur,,ternyata kucing mendengkur..!
Tak seorang pun tahu mengapa kucing berbunyi seperti itu. Ada ilmuwan yang berpendapat kalau kucing mempunyai pita suara khusus dalan tenggorokannya yang kalau digerakkan dengan cara tertentu atau bergetar dapat menghasilkan bunyi seperti mendengkur. Biasanya mereka mendengkur kalau merasa senang dan aman.
Apakah benar kucing memiliki lebih dari satu nyawa??
Tidak benar. Dikatakan begitu karena kalau kucing jatuh yang jatuh pasti kakinya dulu. Hal ini karena tulang punggungnya sangat lentur, sehingga sehingga ia harus melindungi tulang punggungnya dengan menghindari jatuh punggung dulu. Dengan begitu, kalau kucing jatuh maka akan selalu terlihat kakinya dulu seakan-akan ia punya kesempatan hidup satu kali lagi.
(sumber : Majalah ANDAKA)
Kamis, 13 Mei 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar